Sifat Batuan Beku Intrusif

Gabbro

Sifat batuan beku intrusif dapat kita lihat dari mineral mineral yang terdapat padanya. Kita sangat mudah membedakannya karena ukuran mineralnya yang tergolong besar
. Berdasarkan Kandungan SiO2 yang dimiliknya, kita dapat membedakan batuannya menjadi 4 bagian, yaitu:

~ 1. Ultra Basa ( SiO2 =  < 45%)
Ultra basa memiliki derajat kristalisasi holokristalin. Mineral Utama yang terdapat pada Ultra basa adalah olivine dan piroksin. 
Peridottite
Contoh Ultra Basa: Peridottite
~2. Basa (  SiO2 = 45 - 55 % )
Mineral utama yang terdapat pada basa adalah Pyroksin dan plagioklas. 
Gabbro
Contoh basa: Gabbro
~3. Intermediet (SiO2 =   55 - 65 %)
Ciri cirinya ialah, mineral yang berwarna terang (felsic) lebih banyak daripada mineral berwarna gelap (mafic)

Diorite
Contoh Intermediet: Diorite
~4. Asam ( SiO2 =    65 - 75 %)
Ciri ciri dari batuan ini adalah, terdapat mineral kuarsa dan feldspar dalam jumlah besar



Semoga bermanfaat

No comments:

Post a Comment