Merubah Interval Kontur Surfer 10

Merubah Interval Kontur menggunakan Aplikasi Surfer 10 - Pada artikel ini dan kedepannya , kita mengangap anda telah mengikuti artikel sebelumnya mengenai membuat peta kontur menggunakan surfer. Coba perhatikan kembali interval kontur pada tutorial sebelumnya. Pada tutorial sebelumnya, intervalnya adalah 0.5 dapat kita lihat pada garis kontur yang merupakan bilangan desimal

merubah interval kontur

Nah, disini, kita akan mengubahnya menjadi interval 1

Merubah Interval Kontur



ikuti langkah berikut untuk merubah interval kontur
~1. buka peta konturnya, kemudian klik peta konturnya sampai keluar titik hijau seperti gambar. kemudian lihat pada bagian properties ( note. properties tidak akan muncul sebelum kita klik peta konturnya)

interface surfer 10

~2. Pada properties terdapat tab Generals, Labels, Layer, dan Coordinate System. nah, disini kita akan bermain di tab levels.
~3. Pada tab levels terdapat Contour Interval, ubah Contour Intervalnya menjadi 1 untuk mendapatkan interval 1 tiap tiap garis kontur.
properties
~4. Setelah memasukkan nilainya, tekan enter untuk mendapatkan perubahan/ menyimpan. lalu perhatikan peta konturnya kembali. hasilnya akan seperti gambar di bawah

interval surfer
Beres, semoga bermanfaat.

No comments:

Post a Comment