Memasang Grid Pada Kontur Surfer

surfer geofisika kita


Gridding adalah proses penyebaran titik x,y,z pada area pemetaan. ikuti langkah berikut untuk memasang grid pada peta kontur


~1. Buka peta konturnya telebih dahulu 
surfer geofisika kita
~2. Kemudian klik Map pada objek manager
surfer geofisika kita
~4. lalu klik pada menu Map > Add > Post  Layer

surfer geofisika kita
~5. Kemudian Pilih data_kontur
~6. Beres.

Costumasi

jika titik grid nya tidak terlihat, lakukanlah sedikit costumasi pada properties manager. 
~1. Klik Post pada Objek Manager
surfer geofisika kita
~2. Kemudian, ubah Pada Tab General di Properties Manager, ubah X Coordinat dan Y Coordinat sesuai kolum data anda. 
surfer geofisika kita


~3. Selesai !!! 

Output hasil kontur saya bisa anda lihat pada gambar yang paling atas dari artikel ini 


No comments:

Post a Comment